-->

Mengungkap Makhluk Kriptozoologi di Gurun Gobi

Mengungkap Makhluk Kriptozoologi di Gurun Gobi

Monster yang tinggal dikawasan gurun gobi ini termasuk dalam golongan makhluk Kriptozoologi. Wujudnya berupa sesosok cacing gemuk, dengan panjang antara 2-5 kaki (0.6 s/d 1.5 meter), warna kuning katanya sangat menarik perhatiannya Di tempat asalnya, dia diberi nama allghoi (atau orghoi) khorkhoi (хорхо) yang berarti "cacing darah."

Julukan itu diberikan karena pada suatu kali terlihat, makhluk tersebut dilaporkan berbentuk seperti usus sapi besar yang berwarna merah.

Kemampuan mengerikan lainnya adalah, makhluk ini dapat menyemburkan racun berwarna kuning ketika diserang serta kemampuan untuk membunuh dari jarak jauh (sengatan listrik).

Salah seorang penyelidik hewan ini adalah seorang penulis bernama Ivan Mackerle, mengatakan dalam tulisannya di majalah Fate (Juni 1991) bahwa monster ini membunuh mangsanya dengan sengatan listrik.

Ahli kehewanan dari Inggris bernama Karl Shuker berhasil mendapatkan perhatian dari pemerintah inggris untuk meneliti makhluk ini lebih lanjut karena meluncurkan bukunya pada tahun 1996 yang berjudul The Unexplained.

Di ikuti oleh yang lain setelah tahun-tahun berikutnya, beberapa pelajar mennulis penelitian tentang hewan ini dan karya tulis tersebut dicetak ulang dalam bentuk buku berjudul The Beasts That Hide From Man.

Sedangkan Loren coleman menulis penelitian hewan ini dalam buku berjudul Cryptozoology A to Z. Sebuah ekspedisi gabungan dilakukan pada tahun 2005 oleh Centre for Fortean Zoology dan E-Mongol untuk meneliti dan melaporkan keberadaan hewan ini.

Dalam ekspedisi tersebut tidak menemukan bukti apapun tentang keberadaan hewan ini. Tapi adanya teori kemungkinan tentang keberadaan hewan ini di dasar tanah wilayah gurun gobi, sepanjang area mongolia - perbatasan china.

Ciri-ciri:

Panjang antara 2-5 kaki.
Warna kuning.
Berbentuk cacing gemuk.

Berlangganan update artikel terbaru via email:

0 Response to "Mengungkap Makhluk Kriptozoologi di Gurun Gobi"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel